• Hubungi Kami
  • Pasang Iklan
  • Redaksi
Selasa, Mei 20, 2025
media-kita.com
  • Login
  • RAGAM
  • ADVERTORIAL
  • DAERAH
  • KESEHATAN
  • NASIONAL
  • OLAHRAGA
  • OPINI
  • SELEBRITIS
  • HUKRIM
  • OPINI
  • PEMERINTAHAN
  • PENDIDIKAN
  • RAGAM
  • ADVERTORIAL
  • DAERAH
  • KESEHATAN
  • NASIONAL
  • OLAHRAGA
  • OPINI
  • SELEBRITIS
  • HUKRIM
  • OPINI
  • PEMERINTAHAN
  • PENDIDIKAN
No Result
View All Result
Media Kita

DPRD Jambi Bakal Gelar Rapat Bersama Bahas Regulasi Jalur Tongkang Batubara

Media Kita by Media Kita
18 Mei 2024
in DPRD PROVINSI JAMBI
0
DPRD Jambi Bakal Gelar Rapat Bersama Bahas Regulasi Jalur Tongkang Batubara

Jambi – Pasca menabrak tiang pengaman jembatan, sejumlah warga memasang spanduk raksasa ditengah jembatan sebagai bentuk kecaman terhadap lalulintas batubara diperairan sungai batanghari. Hal ini mendapat apresiasi dari Ketua DPRD Provinsi Jambi, Edi Purwanto.

Ia menyebut bahwa spanduk yang dibentang tersebut sebagai bentuk masih kepedulian masyarakat terhadap aset-aset milik Jambi. Namun disisi lain, Edi Purwanto mengajak masyarakat untuk tetap kondusif dan tidak melakukan hal-hal yang tidak diinginkan.

READ ALSO

Pinto Jayanegara Sambut Baik Kunjungan Perdana Kapolda Jambi ke Sarolangun: Siap Sinergi Demi Masyarakat

Jangan Gagal Paham ! Kronologis Terkait Video Viral Ketua DPRD Jambi Respon Mahasiswa

“Kita lihat tadi masyarakat sebagian ada meletakkan spanduk, ini bukti cintanya masyarakat jambi terhadap aset aset jambi tentu kita apresiasi,”ujarnya.

“Tetapi saya berharap masyarakat tetap tenang, insha allah kami pemerintah provinsi pak gubernur, kami dprd akan serius menjaga dan mengawal jambi agar pembngunan tetap jalan, keamanan dan kenyamana masyarakat tetap terjalin dan terjadi dengan baik,”tambahnya.

Disisi lain, Edi Purwanto berharap rasa cinta masyarakat Jambi terhadap Jambi juga ada pada pengusaha-pengusaha di Jambi termasuk pengusaha batubara. Ia mengingatkan kepada pengusaha tidak hanya memikirkan keuntungan saja dari Provinsi Jambi.

“Saya berharap pengusaha batubra punya kecintaan yang sama terhadap jambi, memiliki rasa memiliki terhadap jambi tolong di tingkatkan, jangan berfikir nyari untung saja, tapi kontribusi kepada jambi harus lebih nyata lagi, mencintai jambi dengan menjaga aset-aset jambi juga lebih penting sehingga memang kejadian ini tidak terjadi lagi,”tegasnya.

Disisi lain, Edi Purwanto menyebut bahwa pihaknya dalam waktu dekat akan mengundang para pihak, untuk membahas solusi jangka pendek, dan jangka panjang dalam penyelesaian persoalan batubara yang melintas di jalur sungai batanghari.

“Terkait regulasi mungkin, apa mungkin kita buat perda kemudian fisibility study kita harus cermati dan sebagainya, minggu depan para pihak kita undang dan rapat bersama kita carikan solusi bersama,”pungkasnya

Related Posts

Pinto Jayanegara Sambut Baik Kunjungan Perdana Kapolda Jambi ke Sarolangun: Siap Sinergi Demi Masyarakat
DPRD PROVINSI JAMBI

Pinto Jayanegara Sambut Baik Kunjungan Perdana Kapolda Jambi ke Sarolangun: Siap Sinergi Demi Masyarakat

Jangan Gagal Paham ! Kronologis Terkait Video Viral Ketua DPRD Jambi Respon Mahasiswa
DPRD PROVINSI JAMBI

Jangan Gagal Paham ! Kronologis Terkait Video Viral Ketua DPRD Jambi Respon Mahasiswa

Dugaan Penyusup saat Demo di DPRD Jambi Bikin Suasana Aksi jadi Ricuh, Polisi Selidiki!
DPRD PROVINSI JAMBI

Dugaan Penyusup saat Demo di DPRD Jambi Bikin Suasana Aksi jadi Ricuh, Polisi Selidiki!

Pinto Jayanegara Apresiasi Progres Tol Jambi–Palembang, Dorong Percepatan Penyelesaian
DPRD PROVINSI JAMBI

Pinto Jayanegara Apresiasi Progres Tol Jambi–Palembang, Dorong Percepatan Penyelesaian

Pinto Jayanegara Harap Banjir di Kenali Besar Segera Tertangani
DPRD PROVINSI JAMBI

Pinto Jayanegara Harap Banjir di Kenali Besar Segera Tertangani

Tersisa 60 Hari, Pansus PI 10% Migas Desak Pemprov Jambi, PT JII dan K3S Petrocina
DPRD PROVINSI JAMBI

Tersisa 60 Hari, Pansus PI 10% Migas Desak Pemprov Jambi, PT JII dan K3S Petrocina

Next Post
Waka DPRD Pinto Harap Tol Bayung Lencir – Tempino Segera Rampung

Waka DPRD Pinto Harap Tol Bayung Lencir - Tempino Segera Rampung

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

POPULAR NEWS

No Content Available
Plugin Install : Popular Post Widget need JNews - View Counter to be installed

EDITOR'S PICK

Kadis PUPR Ucapkan Selamat Atas di Lantiknya AL Haris – Abdullah Sani Sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi

Kadis PUPR Ucapkan Selamat Atas di Lantiknya AL Haris – Abdullah Sani Sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi

RDP Dengan Dinas Pendidikan, Komisi IV DPRD Kota Jambi Minta Pemerataan Guru PNS

RDP Dengan Dinas Pendidikan, Komisi IV DPRD Kota Jambi Minta Pemerataan Guru PNS

Wawako Maulana Buka Seleksi Paskibraka Kota Jambi Tahun 2022

Wawako Maulana Buka Seleksi Paskibraka Kota Jambi Tahun 2022

Bupati Fadhil Arief Apresiasi Lomba Melantunkan Syair Tuan Guru Syukur

Bupati Fadhil Arief Apresiasi Lomba Melantunkan Syair Tuan Guru Syukur

  • Redaksi
  • Hubungi Kami
  • Pasang Iklan

© 2024 media-kita.com

No Result
View All Result
  • RAGAM
  • ADVERTORIAL
  • DAERAH
  • KESEHATAN
  • NASIONAL
  • OLAHRAGA
  • OPINI
  • SELEBRITIS
  • HUKRIM
  • OPINI
  • PEMERINTAHAN
  • PENDIDIKAN

© 2024 media-kita.com

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In